Selain Covid-19, Ini Ancaman Baru yang Ditakuti Para Ilmuwan, Juga Sri Mulyani

Saat ini, negara di dunia berusaha untuk menyelesaikam masalah bencana Covid-19 yang belum juga berakhir. Kini, kini dunia juga dihadapkan pada ancaman bencana baru.

Sebenarnya, bencana ini bukan hal baru, tapi sering diabaikan sehingga diprediksi akan berdampak besar seperti pandemi Covid-19.

Ancaman baru itu namanya climate change atau perubahan iklim yang ditakuti oleh para ilmuwan di dunia, karena akan banyak memunculan bencana alam akibat perubahan iklin ini dan berdampak sangat serius.

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan, Climate change adalah global disaster yang magnitude-nya diperkirakan akan sama seperti pandemi Covid-19.

Menurutnya, yang membedakan dari kedua bencana ini adalah Covid-19 muncul tanpa peringatan dan penyebarannya sangat cepat hingga ke seluruh negara di dunia. Pandemi juga mengubah kebiasaan manusia karena mobilitas harus dibatasi.

Sedangkan, perubahan iklim adalah ancaman bencana yang nyata di kemudian hari berdasarkan penelitian oleh para ilmuwan di dunia. Sama seperti pandemi, perubahan iklim juga tidak bisa dihindari oleh semua negara.

Berita Lanjutan : Ini Dampak Climate Change…..

Viral, Istri Grebek Suami di Rumah Pelakor di Mojokerto, Ini Link Videonya

Baca juga :