3. Program Afiliasi
Cara lain mendapatkan uang dari Internet yaitu bergabung di program afiliasi. Rekomendasikan atau ulas produk merchant (penyelenggara program afiliasi) melalui website Anda dan sertakan link afiliasi.
4. Toko Online
Tren e-Commerce, alias toko online, sudah menjadi jadi prioritas utama masyarakat sejak pandemi ini. Semakin banyak yang berminat mencari pemasukan dari Internet.
Terlebih lagi dengan adanya platform seperti WordPress dan WooCommerce yang mempermudah pembuatan situs e-Commerce.
5. Dropshiper atau Reseller
Dropship merupakan cara berjualan tanpa modal dan tanpa harus memiliki stok barang. Jadi, Anda hanya berperan sebagai penghubung antara konsumen dengan supplier.
Itu tadi cara mencari uang dari internet dengan mudah hanya memakai HP.
6. Asisten Virtual
Siapa sangka, berkembangnya zaman ternyata juga membuka peluang pekerjaan baru sebagai asisten virtual. Maka dari itu, jika Anda mahir dalam membuat serta mengelola banyak rencana, menjadi asisten virtual bisa dicoba.
7. Membuat Blog
Membuat blog atau Blogging bukan lagi sekedar hobi.
Kegiatan ini bisa menjadi cara mendapatkan uang dari internet untuk pemula tanpa modal. Berita bagusnya, siapapun bisa membuat dan menulis blog.
Terlebih, tidak ada aturan pakem topik apa yang harus ditulis. Anda bebas ingin menulis topik apapun
8. Jasa Online Coaching
Cara menghasilkan uang dari internet tidak harus bermodal barang. Anda juga bisa menawarkan jasa/keahlian Anda. Salah satunya, keahlian mengajar
(tim/say)